LAPORAN
INSTALASI DAN KONFIGURASI
FTP
Disusun oleh :
Samoedra Rizki Arivian H (29)
Mohammad Farrel Raihan (18)
SMK NEGERI 1 MAGELANG
Tahun
Pelajaran 2017/2018
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum
Wr.Wb.
Segala puji dan syukur saya ucapkan
kehadirat Tuuhan YME. Yang telah melimpahkan rahmat serta hidayahnya sehingga
saya dapat menyelesaikan laporan resmi praktikum Teknologi Komputer Jaringan
dengan judul LAPORAN INSTALLASI DAN
KONFIGURASI ini dengan baik. Laporan ini disusun untuk melengkapi tugas mata
pelajaran Pemrograman Dasar.
Pada kesempatan ini tidak lupa saya
mengucapakan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah
membantu penyusunan laporan ini.
Semoga Allah swt. Senantiasa
memberikan berkat, rahmat, serta karunia-Nya kepada semua pihak yang telah
memberikan bimbingan dan seluruh bantuan.
Saya menyadari bahwa dalam
penyusunan laporan ini masih sangat jauh dari kesempurnaan, untuk itu saran dan
kritik yang bersifat membangun sangat saya harapkan demi kesempurnaan penulisan
dikemudian hari.
Akhirnya, saya berharap semoga
laporan ini dapat bermanfaat bagi saya sendiri, pembaca sekalian, dan
masyarakat luas terutama dalam hal menambah ilmu dan wawasan.
Wassalamu’alaikum
Wr. Wb.
Magelang,
Oktober 2017
Penulis
FTP
merupakan
suatu server yang menampung data yang kemudian akan di transferkan pada user
atau client. Atau dengan kata lain adalah untuk tukar menukar file dalam suatu
network.
Perintah- perintah yang digunakan pada saat setting FTP
:
1. apt-get
install proftpd
Perintah ini ditujukan untuk menginstall sebuah FTP
dalam sebuah komputer. Jika sudah melakukan setting NIC ini adalah awal dari
tugas ini.
2. mkdir
Fungsi dari perintah ini adalah untuk membuat sebuah
direktori pada sebuah FTP.
3. chmod
Fungsi dari perintah itu adalah untuk memberi tanda
pada sebuah file agar bisa dibuka dan dibaca oleh server maupun client.
4. userdel
ftp
Fungsi dari perintah ini adalah menghapus folder FTP
dari FTP tersebut.
5. useradd
-d /tkj ftp
Fungsi dari perintah ini adalah menambahkan user
baru pada sebuah FTP. Jika kita ingin menambah sebuah user yang akan kita
miliki menggunakan perintah ini.
6. passwd
ftp
Fungsi dari perintah ini adalah memberi sebuah
pasword pada FTP yang sudah dijalankan atupun dibuat.
7. nano
/etc/proftpd/proftpd.conf
Fungsi dari perintah ini adalah
8. /etc/init.d/proftpd
restart
Fungsi
dari perintah ini adalah merestart
Berikut
ini adalah langkah-langkah untuk melakukan setting IP pada computer
1.
Pastikan sudah melakukan setting NIC pada komputer tersebut.
2.
Siapkan dan masukkan cd yang sudah berisi aplikasi proftpd
3.
Kemudian install dengan perintah apt-get install proftpd
4.
Setelah itu akan keluar tampilan seperti gambar di bawah ini.
5.
Klik Y untuk
melanjutkan
6.
Di
tengah proses installasi akan muncul tampilan sebagai berikut dan klik pada
pilihan mandiri.
7.
Setelah
melakukan perintah di atas akan keluar tampilan sebagai berikut,jika tertanda ok maka proses installasi telah
terlaksana dan sukses.
8.
Setelah
proftpd terinstall kemudian buat folder atau direktori dengan perintah mkdir.
9.
Setelah
folder sudah dibuat kemudian ubah hak akses folder dengan menggunakan perintah chmod.
10. Setelah itu ketik perintah userdel untuk menghapus folder
ftp.
11. Jika akan menambahkan sebua user dengan
menggunakan perintah useradd
12. Dan
ubah password ftpnya dengan perintah passwd . Masukkan password baru dan retype password baru. Dan
akan keluar seperti tampilan ini.
13. Setelah itu
konfigurasi file proftpd.conf dengan menggunakan perintah seperti tampilan
sebagai berikut.
14. Kemudian restart
dengan menggunakan perintah
/
etc/init.d/proftpd restart dan akan keluar tampilan seperti ini
Kemudian klik enter
dan akan keluar tampilan seperti gambar berikut
15. Setelah itu ketik perintah db.for
Kemudian
tambahkan perintah berikut setelah muncul tampilan seperti dibawah
16. Setelah itu ketik perintah db.rev
Kemudian
tambahkan perintah berikut setelah muncul tampilan seperti dibawah
17. Setelah itu ketik perintah rndc reload untuk merestart
Proses installasi
FTP telah selesai.